SOAL PAS FISIKA KELAS X

SOAL PAS FISIKA KELAS X

12th Grade

15 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Teori Relativitas Khusus

Teori Relativitas Khusus

12th Grade

20 Qs

Latihan PSAJ Fisika 2024

Latihan PSAJ Fisika 2024

12th Grade

20 Qs

Energy Work and Power Quiz

Energy Work and Power Quiz

12th Grade

18 Qs

[Reviewer] T3 WW2: Work, Power and Energy

[Reviewer] T3 WW2: Work, Power and Energy

10th Grade - University

16 Qs

KUIS FISIKA LISTRIK DINAMIS KELAS XII MIPA

KUIS FISIKA LISTRIK DINAMIS KELAS XII MIPA

12th Grade

15 Qs

Work - Concepts and Problems

Work - Concepts and Problems

9th - 12th Grade

12 Qs

SI units

SI units

10th - 12th Grade

12 Qs

Quiz 1 Fisika (Besaran, Satuan, Dimensi dan Pengukuran)

Quiz 1 Fisika (Besaran, Satuan, Dimensi dan Pengukuran)

10th - 12th Grade

10 Qs

SOAL PAS FISIKA KELAS X

SOAL PAS FISIKA KELAS X

Assessment

Quiz

Physics

12th Grade

Practice Problem

Hard

Created by

mas suep

Used 179+ times

FREE Resource

AI

Enhance your content in a minute

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

15 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Energi listrik yang dihasilkan oleh sumber tegangan listrik besarnya....

berbanding terbalik dengan beda potensial

berbanding terbalik dengan kuat arus

berbanding terbalik dengan lamanya arus mengalir

sebanding dengan kuat aris listrik

sebanding dengan energi listrik itu sendiri

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Lampu pijar mengubah energi listrik menjadi energi....

kimia dan cahaya

kimia dan kalor

kalor dan cahaya

cahaya dan bunyi

bunyi dan kalor

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Sebuah lampu bertuliskan 220 V; 0,5 A digunakan selama 30 menit. Energi listrik yang digunakan lampu adalah....

180 KJ

198 KJ

330 KJ

350 KJ

400 KJ

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Sebuah kawat dengan hambatan 25 Ω dialiri arus listrik 0,5 A selama 10 menit. Berapa energi yang timbul dalam kawat ?

3.750 Joule

3.000 Joule

2.750 Joule

2.500 Joule

5000 Joule

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Sebuah potensial listrik 8 V dipasang pada ujung-ujung pesawat. Jika hambatan kawat adalah 12 Ω, berapa energi yang dihasilkan setiap menit?

96 joule

192 joule

320 joule

394 joule

420 joule

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Energi listrik sebesar 500 Joule setara dengan ...... kalori

2.100 kalori

1.200 kalori

210 kalor

120 kalori

75 kalori

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Sebuah alat listrik bertuliskan 200W/220V. Berapakah hambatan filamen tersebut?

240 Ω

242 Ω

440 Ω

484 Ω

520 Ω

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?