UAS Manajemen Keuangan
Quiz
•
Business
•
University
•
Hard
inanda shinta
Used 62+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Apakah tujuan yang ingin dicapai perusahaan melalui kebijakan pemberian potongan tunai kepada para pelanggannya?
Volume penjualan yang meningkat
Laba yang meningkat
Pengumpulan piutang yang lebih cepat
Meningkatkan kepuasan pelanggan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Manakah dari sumber dana berikut yang merupakan sumber pembelanjaan jangka pendek yang bersifat spontan?
Piutang dagang
Kredit bank jangka pendek
Laba ditahan
Utang dagang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Faktor apakah yang menentukan saldo kas optimal perusahaan berdasarkan model manajemen kas yang dikembangkan oleh Baumol?
Situasi ekonomi
Kurs mata uang
Biaya transaksi surat berharga
Besarnya perusahaan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Metode penilaian investasi manakah yang hasil penilaiannya selalu konsisten dengan tujuan memaksimumkan nilai perusahaan?
Net Present Value
Internal Rate of Return
Payback Period
Return on Assets
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Menurut konsep modal kerja apakah pengertian yang menyatakan bahwa modal kerja merupakan selisih antara aktiva lancar dengan utang lancar?
Konsep modal kerja kotor
Konsep modal kerja bersih
Konsep modal kerja fungsional
Konsep modal kerja moderat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perusahaan mengadakan kas dengan tujuan agar dapat mengambil keuntungan dari adanya peluang investasi yang sewaktu-waktu muncul. Apakah motif perusahaan mengadakan kas dengan tujuan demikian tersebut?
Motif transaksi
Motif berjaga-jaga
Motif saldo kompensasi
Motif spekulasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pendekatan analisis manakah yang cocok dipakai untuk pengambilan keputusan investasi yang dilakukan secara bertahap?
Analisis pohon keputusan (Decision Tree)
Analisis IRR yang dimodifikasi (Modified Internal Rate of Return)
Analisis Sensitivitas (Sensitivity Analysis)
Analisis penjatahan modal (Capital Rationing)
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
45 questions
Strategi Diferensiasi dan Kompetisi dalam Bisnis Kreatif
Quiz
•
University
52 questions
makro p2 : 1
Quiz
•
University
50 questions
UHAR 1, STRUKTUR DAN BENTUK PASAR
Quiz
•
9th Grade - University
45 questions
PRAKARYA 1 XII ARRISALAH
Quiz
•
University
53 questions
Audit Bank Syariah 5B
Quiz
•
University
52 questions
Pembangunan Ekonomi dalam Islam
Quiz
•
University
50 questions
UTS Manajemen Pengembangan Desa
Quiz
•
University
50 questions
UAS Aksyar
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
MINERS Core Values Quiz
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
10 questions
How to Email your Teacher
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Business
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
7 questions
Central Idea of Informational Text
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
Physical or Chemical Change/Phases
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
39 questions
Unit 7 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
7 questions
Transition Words and Phrases
Interactive video
•
4th Grade - University
18 questions
Plotting Points on the Coordinate Plane
Quiz
•
KG - University
5 questions
Declaration of Independence
Interactive video
•
4th Grade - University