Pada Hari Sabtu, 20 Mei 2017, ribuan orang dari berbagai lapisan masyarakat turun ke bantaran Sungai Ciliwung untuk memungut satu per satu sampah. Tidak sampai dua jam, 2.386 warga Bogor mampu mengumpulkan sampah anorganik sebanyak 1.648 karung. Aksi mulung sampah massal ini adalah rangkaian dari Lomba Mulung Sampah Ciliwung yang digagas oleh Komunitas Peduli Ciliwung (KPC) Bogor bersama Pemerintah Kota Bogor.
Kalimat Utama paragraf di atas adalah ....