PTS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 9

PTS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 9

12th Grade - University

25 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 genap

PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 genap

10th - 12th Grade

20 Qs

Latihan B.Indonesia

Latihan B.Indonesia

6th Grade - University

20 Qs

Reinforce Game Babak I

Reinforce Game Babak I

12th Grade

20 Qs

TEKS BIOGRAFI

TEKS BIOGRAFI

12th Grade

20 Qs

UH LAPORAN HASIL OBSERVASI

UH LAPORAN HASIL OBSERVASI

University

20 Qs

Teks Persuasif Kelas 8

Teks Persuasif Kelas 8

12th Grade

20 Qs

PTS Bahasa Indonesia Semester 1 Kelas XII

PTS Bahasa Indonesia Semester 1 Kelas XII

12th Grade

20 Qs

UH 2 TEKS CERITA SEJARAH KELAS  XII

UH 2 TEKS CERITA SEJARAH KELAS XII

12th Grade

20 Qs

PTS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 9

PTS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 9

Assessment

Quiz

World Languages

12th Grade - University

Medium

Created by

Ujang Kasarung

Used 718+ times

FREE Resource

25 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Bacalah teks berikut!


Teks 1

Memiliki

lahan sempit saat ini bukan lagi jadi kendala, malah menjadi pilihan bagi sebagian keluarga, terutama bagi pasangan yang baru menikah, atau baru punya satu anak. Sebab rumah kecil lebih praktis untuk dirawat, apa lagi bagi

pasangan muda yang sama-sama bekerja, rumah dengan lahan yang kecil adalah pilihan yang tepat. Dengan lahan yang minimalis, maka semua ruangan pun serbaminimalis, tidak terkecuali ruang dapur.


Teks 2

Hujan belum juga reda ketika Vera bangun dari tidurnya. Dia baru menyadari bila sejak semalam dia masih terbaring di tumpukan rumputan kering di kendang sapi milik kakek. Tetapi dia heran karena semalam sapi-sapi milik kakeknya itu masih ada di kandangnya. Suara klotok di leher sapi-sapi itu masih terdengan. Kalau Kakek pagi ini menggiring sapi-sapi tersebut ke tegalan, lalu mengapa Kakek tidak melihat dirinya teronggok di sini?


Teks 3

Pameran buku merupakan acara yang sangat menarik perhatian pembaca. Melalui pameran buku, pengunjung bisa menyaksikan berbagai jenis buku, tak hanya dari

penerbit dalam negeri, tapi juga dari negara-negara lainnya. Selain itu, pameran buku selalu menawarkan

diskon menarik yang bisa membuat pengunjung dapat memperoleh buku dengan harga yang relatif murah. Berbagai acara seperti talkshow, bedah buku, peluncuran buku juga kerap hadir dalam setiap acara. Jadi pengunjung, selain bisa membawa pulang buku yang mereka sukai, mereka juga bisa mengikuti berbagai kegiatan seru selama pameran berlangsung.


Teks 4

Tumir sebenarnya berharap Dekon mengajaknya berkunjung ke rumah sahabatnya di Planet Longu, sayang Dekon tidak dapat membaca perasaan Tumir. Dia malah

menawari Slogwi yang sedang sibuk memperbaiki pesawat Restrannya.

“Kalau bias, sebelum berangkat, mampir dulu ke Stasiun Near. Aku ingin kau transfer onderdil Lixynich untuk menambah march pesawatku ini.”


Kutipan berupa teks laporan adalah ….

Teks 1

Teks 2

Teks 3

Teks 4

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Bacalah teks berikut!


Tusukkan ujung logam yang bertanda plus pada sisi kanan kentang dan tusukkan pula ujung logam yang bertanda minus pada sisi kirinya. Kabel-kabel dari masing-masing logam tersebut dihubungkan pada bohlam yang telah disiapkan sebelumnya. Apabila benar cara menyambungnya, maka bohlam tersebut akan menyala. Dari peristiwa tersebut dapat disimpulkan bahwa kentang bermuatan listrik.


Kutipan teks tersebut termasuk teks laporan ….

perjalanan

kegiatan

pengamatan

percobaan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Bacalah teks berikut!


(1) Planet luar surya, atau eksoplanet, adalah planet di luar Tata Surya. (2) Hingga Januari 2011, ada 519 eksoplanet

telah ditemukan dan tercantum dalam Ensiklopedia Planet-planet luar surya. (3) Sebagian besar telah terdeteksi melalui metode pengamatan langsung kecepatan radial (radial velocity) dan metode-metode lainnya selain penginderaan. (4) Banyak astronom menduga bahwa

planet-planet tersebut ada, tetapi mereka tidak tahu seberapa banyak planet-planet tersebut, atau semirip apa dengan planet-planet di Tata Surya.


Pernyataan umum dalam teks tersebut ditandai dengan nomor ….

(1)

(2)

(3)

(4)

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah teks berikut!


(1) Pluto kemudian masuk dalam keluarga baru yang disebut planet kerdil (dwarf planets). (2) Keluarga ini beranggotakan Pluto dan benda-benda langit lain di Tata Surya yang mirip dengan Pluto, termasuk di dalamnya asteroid terbesar Ceres, satelit Pluto, Charon, dan beberapa benda langit lain yang baru saja ditemukan. (3) Karakteristik Pluto memang berbeda dengan planet-planet lainnya. (4) Bahkan komposisi kimianya lebih menyerupai komet daripada planet.


Deskripsi bagian dalam teks tersebut ditandai dengan nomor ….

(1), (2), dan (3)

(2), (3), dan (4)

(1), (3), dan (4)

(1), (2), dan (4)

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Bacalah teks berikut!


(1) Membersihkan kaca dengan cairan pembersih, itu biasa. (2) Kali ini kita akan mencoba membersihkan kaca dengan cuka. (3) Dengan percobaan ini diharapkan ada alternatif

lain yang lebih mudah dan lebih murah. (4) Peralatan dan bahannya pun mudah dicari. (5) Caranya semprotkan cuka pada permukaan kaca, lalu bersihkan dengan lap yang telah disiapkan. (6) Dalam sekejap, kaca akan kembali bersih.


Kalimat bagian tujuan ditandai dengan nomor ….

(2)

(3)

(4)

(5)

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Bacalah teks berikut!


Dari percobaan tersebut, dapat disimpulkan bahwa menjemur pakaian dengan posisi dibalik yaitu bagian dalam diluar, maka sangat baik untuk mempertahankan

kualitas warna pakaian. Siapapun tentu dapat melakukannya.


Kutipan tersebut merupakan bagian ….

tujuan

langkah-langkah

hasil

simpulan

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Perhatikan kalimat-kalimat berikut!


Cara membuat:


1) Seduhlah dengan air panas secara perlahan lahan.

2) Agar terasa lebih nikmat, masukkan krimer di bagian atas kopi yang ada busanya.

3) Masukkan kopi bubuk, gula pasir, dan cokelat bubuk ke dalam gelas.

4) Kemudian tuangkan susu kental manis ke dalam gelas.

5) Kopi susu sudah selesai dan siap disajikan.

6) Aduk merata hingga semua bahan larut sempurna di dalam air.


Urutan yang paling tepat dalam membuat kopi susu adalah ….

1-4-3-2-6-5

3-4-2-6-3-5

1-6-3-2-4-5

3-1-4-6-2-5

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?