
nama-nama ilmuan fisika

Quiz
•
Science, Physics
•
10th Grade
•
Hard
aditya purnama
Used 22+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dia mengemukakan teori relativitas dan juga banyak menyumbang bagi pengembangan mekanika kuantum, mekanika statistik, dan kosmologi. Dia dianugerahi Penghargaan Nobel dalam Fisika pada tahun 1921 untuk penjelasannya tentang efek fotoelektrik dan “pengabdiannya bagi Fisika Teoretis”.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Alessandro Giuseppe Antonio Anastasio Volta (18 Februari 1745 – 5 Maret 1827) adalah seorang fisikawan Italia. Ia terutama dikenal karena mengembangkan baterai pada tahun 1800. Volta berhasil menciptakan Baterai Volta (Voltac Pile). Atas jasanya, satuan beda potensial listrik dinamakan Volt.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada suatu hari Archimedes dimintai Raja Hieron II untuk menyelidiki apakah mahkota emasnya dicampuri perak atau tidak. Archimedes memikirkan masalah ini dengan sungguh-sungguh. Hingga ia merasa sangat letih dan menceburkan dirinya dalam bak mandi umum penuh dengan air. Lalu, ia memperhatikan ada air yang tumpah ke lantai dan seketika itu pula ia menemukan jawabannya. Ia bangkit berdiri, dan berlari sepanjang jalan ke rumah dengan telanjang bulat. Setiba di rumah ia berteriak pada istrinya, “Eureka! Eureka!” yang artinya “sudah kutemukan! sudah kutemukan!” Lalu ia membuat hukum Archimedes.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Aristoteles adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander yang Agung. Ia menulis berbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi. Bersama dengan Socrates dan Plato, ia dianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran Barat.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Arthur Holly Compton (1892-1962) ialah fisikawan Amerika Serikat yang menerima Penghargaan Nobel dalam Fisika atas sumbangannya dalam penemuan sebuah efek yang dinamai menurut namanya (efek Compton).
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Blaise Pascal (1623-1662) berasal dari Perancis.
Definisi 1 Pa
1Pa = 1N/m² = 1(kg•m/s²)/m²=1kg/m•s²
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Coulomb meneliti sifat muatan listrik pada benda dan diketemukannya bahwa muatan tersebut hanya ada pada permukaan benda. Didapatkannya pula bahwa daya magnet juga mengikuti hukum kuadrat terbalik seperti daya listrik statis.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Perubahan zat

Quiz
•
10th - 11th Grade
10 questions
HAKIKAT FISIKA

Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Quiz Sejarah Fisika

Quiz
•
10th Grade
15 questions
hakikat fisika quis 1

Quiz
•
9th - 10th Grade
11 questions
HAKIKAT FISIKA

Quiz
•
10th Grade - Professi...
10 questions
HakikatFisika_HA

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Hakikat Fisika

Quiz
•
10th Grade
9 questions
UJIAN MADRASAH

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade