
Identifikasi Tikus
Flashcard
•
Biology
•
Professional Development
•
Medium
firda yanuar
Used 1+ times
FREE Resource
Student preview

9 questions
Show all answers
1.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan identifikasi tikus?
Back
Penetapan atau penentuan jenis tikus berdasarkan ciri-ciri atau identitas tertentu.
2.
FLASHCARD QUESTION
Front
Berapa banyak famili tikus yang ada di Indonesia?
Back
4 famili: caviidae, Muridae, Sciuridae, dan Hystricidae.
3.
FLASHCARD QUESTION
Front
Sebutkan sub famili yang dikelompokkan dalam Rodentia!
Back
Murinae, Hidrominae, dan Rhzomynae.
4.
FLASHCARD QUESTION
Front
Berapa banyak genera dan spesies tikus yang tercatat?
Back
59 genera dan 185 spesies.
5.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa saja pendekatan yang dapat digunakan untuk identifikasi tikus?
Back
1. Pendekatan wilayah (melihat habitat dan sebarannya) 2. Pendekatan fisik (melihat ciri-ciri morfologinya).
6.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan pendekatan fisik dalam identifikasi tikus?
Back
Pendekatan fisik terbagi menjadi pendekatan kuantitatif (dari pengukuran) dan pendekatan kualitatif (pengamatan ciri-ciri khas yang terlihat).
7.
FLASHCARD QUESTION
Front
Ukuran apa saja yang dibutuhkan dalam identifikasi?
Back
1. Panjang Badan keseluruhan (kepala dan badan)
2. Panjang Ekor
3. Panjang Telinga
4. Panjang Kaki belakang
5. Panjang Kepala (tengkorak)
6. berat badan
8.
FLASHCARD QUESTION
Front
Untuk identifikasi fisik kualitatif apa saja yang perlu diamatai?
Back
1. Karakteristik Rambut (jenis rambur dan warna)
2. Karakteristik ekor ( warna ekor, detaikl pola sisik ekor)
3. Bentuk telapak kaki belakang
4. Jumlah dan distribusi puting susu
9.
FLASHCARD QUESTION
Front
Alat apa saja yang digunakan pada identifikasi Tikus?
Back
1. APD ( Jas Lab, Handscoon, Masker, Nursecap)
2. Timbangan
3. alat ukur/caliper
4. penggaris
5. label
6. form pengamatan
7. alat tulis
Similar Resources on Wayground
8 questions
Kuis Teks Prosedur Bahasa Indonesia
Flashcard
•
KG - 11th Grade
10 questions
Accounting Theory
Flashcard
•
University
10 questions
Faktor dan Indikator Mutu Pendidikan Islam
Flashcard
•
University
10 questions
Dasar Rekayasa Kebutuhan dan Desain Sistem
Flashcard
•
University
10 questions
Flashcard Pembelajaran Mendalam (Deep Learning)
Flashcard
•
Professional Development
5 questions
Evaluasi PM
Flashcard
•
Professional Development
7 questions
Kata Nama
Flashcard
•
KG
10 questions
SUKU KATA
Flashcard
•
KG
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade