Diferensiasi dan Stratifikasi Sosial
Flashcard
•
Social Studies
•
9th - 12th Grade
•
Medium
LISAN SHIDQI ZUL FAHMI
Used 1+ times
FREE Resource
Student preview

8 questions
Show all answers
1.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan diferensiasi dalam konteks sosial?
Back
Diferensiasi bermakna sebagai penggolongan masyarakat secara horizontal atau sejajar, yang tidak bertujuan untuk membentuk kelompok-kelompok yang lebih unggul dari kelompok lainnya.
2.
FLASHCARD QUESTION
Front
Sebutkan contoh-contoh diferensiasi sosial!
Back
1) Ras; 2) Suku bangsa; 3) Klan; 4) Agama; 5) Jenis kelamin; 6) Profesi.
3.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan stratifikasi sosial?
Back
Stratifikasi dimaknai sebagai penggolongan masyarakat secara vertikal, dengan tujuan untuk menggambarkan adanya perbedaan kelas sosial.
4.
FLASHCARD QUESTION
Front
Sebutkan tiga sifat utama stratifikasi sosial!
Back
1) Stratifikasi terbuka; 2) Stratifikasi tertutup; 3) Stratifikasi campuran.
5.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan stratifikasi terbuka?
Back
Stratifikasi terbuka memungkinkan siapapun untuk melakukan perpindahan pada lapisan sosial melalui usahanya.
6.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan stratifikasi tertutup?
Back
Stratifikasi tertutup adalah status yang diperoleh individu berdasarkan kelahiran atau keturunan.
7.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan stratifikasi campuran?
Back
Stratifikasi campuran adalah adanya perpindahan atau mobilitas sosial individu, dari stratifikasi yang tertutup menuju stratifikasi terbuka.
8.
FLASHCARD QUESTION
Front
Bagaimana diferensiasi dan stratifikasi berfungsi dalam masyarakat?
Back
Keduanya membagi masyarakat dalam diferensiasi kecil, yang diidentifikasi berbeda satu sama lainnya.
Similar Resources on Wayground
10 questions
Strategic Management
Flashcard
•
KG - University
2 questions
Soal Tindakan Sosial Kelas X
Flashcard
•
10th Grade
10 questions
KUIZ PENDIDIKAN MORAL TINGKATAN 5 UNIT 4
Flashcard
•
10th - 11th Grade
8 questions
Asesmen Sumatif
Flashcard
•
10th Grade
5 questions
Interaksi MH dengan lingkungannya part 1
Flashcard
•
7th Grade - University
10 questions
Web 3.6 Flashcard
Flashcard
•
11th Grade
3 questions
Asmaul Husna
Flashcard
•
KG
10 questions
Introduction to MySQL
Flashcard
•
KG
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Social Studies
8 questions
US Involvement in WW1 Digital Day Video
Interactive video
•
11th Grade
10 questions
Unit 4 (Project): SSEPF10
Quiz
•
12th Grade
25 questions
Unit 3: Rise of World Power
Quiz
•
10th Grade
11 questions
Human Adaptations & Modifications
Quiz
•
5th - 10th Grade
35 questions
The Progressive Era
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Economic Systems and Their Impact
Interactive video
•
6th - 10th Grade
23 questions
USHC 6 FDR and The New Deal Programs
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Unit 6 - Great Depression & New Deal
Quiz
•
11th Grade